­

String Art ala Anak Matematika

20.34.00 / BY Sukma Kurniawan
String Art ala Anak Matematika Mungkin bagi kalian matematika selalu berhubungan dengan menghitung dan angka-angka. Well, pernyataan itu tidak bisa aku tolak. Memang itu adalah kegiatan sehari-hari yang aku temui di dalam perkuliahan. Aku merupakan mahasiswa matematika di salah satu universitas di Yogyakarta yang terkenal dengan prodi pendidikannya. Akan tetapi aku mengambil prodi matematika alias matematika murni. Banyak yang berfikir bahwa para mahasiswa...

Continue Reading